Update Biaya Kuliah IPB Semua Jalur dan Beasiswa Terbaru

Biaya Kuliah IPB | Siapa yang nggak penasaran sama update terbaru seputar biaya kuliah di IPB? Nah, kali ini Mimin Remajakampus.com bakal bawain kabar freshest tentang biaya kuliah di Institut Pertanian Bogor (IPB) beserta info beasiswa terbarunya.

Jadi, buat yang lagi mikirin rencana kuliah atau sedang mencari info biaya kuliah terkini, kalian berada di tempat yang tepat.

Yuk, simak informasi selengkapnya di artikel ini. Biar nggak ketinggalan update dan bisa ngepoin beasiswa yang mungkin bisa jadi life-saver buat kalian. Stay tuned, guys!

Program Diploma III Sekolah Vokasi

Berdasarkan info terbaru dari SK Rekor Nomor 132/IT/KU/2019, nih, Mimin mau sharing nih tentang Uang Kuliah Tunggal (UKT) dan Biaya Pengembangan Institusi dan Fasilitas (BPIF) di Sekolah Vokasi. Nah, jadi begini ya:

  1. Uang Kuliah Tunggal (UKT) cuma sebesar Rp. 6.000.000,- aja.
  2. Terus, Biaya Pengembangan Institusi dan Fasilitas (BPIF) itu sekitar Rp. 7.500.000,-.

Program Sarjana Terapan Sekolah Vokasi

Rektor IPB ngeluarin Keputusan Nomor 82 tahun 2023 yang ngebahas UKT buat Program Pendidikan Sarjana Terapan di Sekolah Vokasi IPB.

Nah, biaya kuliah ini berlaku untuk Kalian yang masuk dari jalur SNBP, SNBT, atau jalur mandiri. Simak tabel berikut ini untuk detail biayanya :

Tabel UKT IPB Program Sarjana Terapan Sekolah Vokasi

No.Program StudiUang Kuliah Tunggal (Rp/Semester)
IIIIII
1Komunikasi Digital dan Media5.000.0007.500.00010.000.000
2Ekowisata5.000.0007.500.00010.000.000
3Teknologi Rekayasa Perangkat Lunak5.000.0007.500.00010.000.000
4Teknologi Rekayasa Komputer5.000.0007.500.00010.000.000
5Supervisor Jaminan Mutu Pangan5.000.0007.500.00010.000.000
6Manajemen Industri Jasa Makanan dan Gizi5.000.0007.500.00010.000.000
7Teknologi dan Manajemen Pembenihan Ikan5.000.0007.500.00010.000.000
8Teknologi dan Manajemen Ternak5.000.0007.500.00010.000.000
9Manajemen Agribisnis5.000.0007.500.00010.000.000
10Manajemen Industri5.000.0007.500.00010.000.000
11Analisis Kimia5.000.0007.500.00010.000.000
12Teknik Manajemen Lingkungan5.000.0007.500.00010.000.000
13Akuntansi5.000.0007.500.00010.000.000
14Paramedik Veteriner5.000.0007.500.00010.000.000
15Teknologi Produksi dan Manajemen Perkebunan5.000.0007.500.00010.000.000
16Teknik Produksi dan Pengembangan Masyarakat Pertanian5.000.0007.500.00010.000.000

Kalo kalian masuk lewat Jalur SNBP, SNBT, Ketua OSIS, atau PIN, kalian gak perlu bayar Biaya Pengembangan Institusi dan Fasilitas (BPIF). Free, guys!

Tapi, buat yang masuk lewat Jalur SM-IPB atau Jalur Undangan Seleksi Khusus IPB buat Tahun Angkatan 2023, ada nih biaya BPIF yang harus dibayarin.

Jangan khawatir, ini bayarannya cuma sekali aja pas registrasi jadi mahasiswa baru IPB.

Biayanya sekitar 15 juta rupiah sesuai keputusan Rektor, guys. Jadi, siap-siap budget ya kalau masuk lewat jalur-jalur tersebut!

Baca Juga : Passing Grade Ipb

Biaya Kuliah IPB Program Sarjana

Pada program sarjana ini biaya kuliah tergantung pada jalur masuk Kalian ke IPB. Berikut ini untuk info lebih detailnya.

Jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri

Nilai UKT kalian bakal tetap sama selama kalian masih mahasiswa IPB, sampai lulus gitu. Nah, buat yang masuk tahun 2023, khususnya buat jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri (yang bukan Kelas Internasional), mimin punya info nih.

Jadi, besaran UKT Program Sarjana buat kalian sesuai keputusan Rektor IPB, yaitu Nomor 81 Tahun 2023 dan Nomor 292 Tahun 2023 (khususnya buat Fakultas Kedokteran).

Detailnya bisa kalian lihat di tabel berikut ya!

Tabel UKT IPB Program Sarjana

No.Fakultas/Sekolah/Program StudiUang Kuliah Tunggal (Rp/Semester)
Golongan IGolongan IIGolongan IIIGolongan IVGolongan V
FAKULTAS PERTANIAN
1Manajemen Sumberdaya Lahan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
2Agronomi dan Hortikultura2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
3Proteksi Tanaman2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
4Arsitektur Lanskap2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
SEKOLAH KEDOKTERAN HEWAN DAN BIOMEDIS
1Kedokteran Hewan2.400.0005.000.0008.000.00010.000.00012.000.000
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
1Teknologi dan Manajemen Perikanan Budidaya2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
2Manajemen Sumberdaya Perairan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
3Teknologi Hasil Perairan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
4Teknologi dan Manajemen Perikanan Tangkap2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
5Ilmu dan Teknologi Kelautan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
FAKULTASPETERNAKAN
1Teknologi Produksi Ternak2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
2Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
3Teknologi Hasil Ternak2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
FAKULTAS KEHUTANAN
1Manajemen Hutan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
2Teknologi Hasil Hutan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
3Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
4Silvikultur2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN
1Teknik Pertanian dan Biosistem2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
2Teknologi Pangan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
3Teknik Industri Pertanian2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
4Teknik Sipil dan Lingkungan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
FAKULTAS MATEMATIKADAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
1Statistika2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
2Meteorologi Terapan2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
3Biologi2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
4Kimia2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
5Matematika2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
6Ilmu Komputer2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
7Fisika2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
8Biokimia2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
9Aktuaria2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
FAKULTASEKONOMIDAN MANAJEMEN
1Ekonomi dan Studi Pembangunan2.400.0003.000.0006.000.0008.000.00010.000.000
2Manajemen2.400.0003.000.0006.000.0008.000.00010.000.000
3Agribisnis2.400.0003.000.0006.000.0008.000.00010.000.000
4Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan2.400.0003.000.0006.000.0008.000.00010.000.000
5Ilmu Ekonomi Syariah2.400.0003.000.0006.000.0008.000.00010.000.000
FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA
1Ilmu Gizi2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
2Ilmu Keluarga dan Konsumen2.400.0004.000.0007.000.0009.000.00011.000.000
3Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat2.400.0003.000.0006.000.0008.000.00010.000.000
SEKOLAH BISNIS
1Bisnis2.400.0005.000.0008.000.00010.000.00012.000.000
FAKULTAS KEDOKTERAN
1Kedokteran20.000.000

Jalur SM-IPB

Nih, buat yang masuk lewat Jalur SM-IPB Tahun 2023, ada nih yang namanya Biaya Pengembangan Institusi dan Fasilitas (BPIF).

Jadi, BPIF ini kalian bayar cuma sekali aja, pas waktu registrasi jadi mahasiswa baru IPB. Besarnya BPIF sesuai dengan keputusan Rektor IPB, yaitu Nomor 143 Tahun ini, detilnya ada di tabel yang mimin kasih di bawah ini ya!

No.Fakultas/Sekolah/Program StudiBesaran BPIF paling sedikit (Rp)
FAKULTAS PERTANIAN
1Manajemen Sumberdaya Lahan50.000.000
2Agronomi dan Hortikultura60.000.000
3Proteksi Tanaman50.000.000
4Arsitektur Lanskap75.000.000
SEKOLAH KEDOKTERAN HEWAN DAN BIOMEDIS
1Kedokteran Hewan85.000.000
2Sains Biomedis40.000.000
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
1Teknologi dan Manajemen Perikanan Budidaya35.000.000
2Manajemen Sumberdaya Perairan30.000.000
3Teknologi Hasil Perairan35.000.000
4Teknologi dan Manajemen Perikanan Tangkap30.000.000
5Ilmu dan Teknologi Kelautan40.000.000
FAKULTASPETERNAKAN
1Teknologi Produksi Ternak45.000.000
2Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan45.000.000
3Teknologi Hasil Ternak47.500.000
FAKULTAS KEHUTANAN DAN LINGKUNGAN
1Manajemen Hutan40.000.000
2Teknologi Hasil Hutan35.000.000
3Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata40.000.000
4Silvikultur35.000.000
FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN
1Teknik Mesin dan Biosistem50.000.000
2Teknologi Pangan75.000.000
3Teknologi Industri Pertanian50.000.000
4Teknik Sipil dan Lingkungan75.000.000
FAKULTAS MATEMATIKADAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
1Statistika60.000.000
2Meteorologi Terapan40.000.000
3Biologi40.000.000
4Kimia40.000.000
5Matematika40.000.000
6Ilmu Komputer60.000.000
7Fisika40.000.000
8Biokimia40.000.000
9Aktuaria60.000.000
FAKULTASEKONOMI DAN MANAJEMEN
1Ekonomi dan Studi Pembangunan50.000.000
2Manajemen75.000.000
3Agribisnis75.000.000
4Ekonomi Sumberdaya dan Lingkungan50.000.000
5Ilmu Ekonomi Syariah50.000.000
FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA
1Ilmu Gizi75.000.000
2Ilmu Keluarga dan Konsumen50.000.000
3Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat75.000.000
SEKOLAH BISNIS
1Bisnis75.000.000
FAKULTAS KEDOKTERAN
1Kedokteran150.000.000

Baca Juga : Biaya Kuliah UNESA

Jalur Program Internasional

Buat Kalian yang baru masuk ke Program Pendidikan Sarjana IPB lewat jalur Program Internasional Uang Kuliah Tunggal (UKT) dan Biaya Pengembangan Institusi dan Fasilitas (BPIF) buat kalian dikasih tahu berdasarkan Surat Keputusan Rektor IPB Nomor 143 Tahun 2023.

Nah, buat detilnya, cek aja tabel yang mimin kasih di bawah ini ya!

No.Fakultas/Sekolah/Program StudiUang Kuliah Tunggal (Rp/Semester)Besaran BPIF (Rp)
SEKOLAH KEDOKTERAN HEWAN DAN BIOMEDIS
1Kedokteran Hewan30.000.000100.000.000
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN
1Ilmu dan Teknologi Kelautan25.000.00060.000.000
FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN
1Teknologi Pangan25.000.000100.000.000
2Teknologi Industri Pertanian25.000.00075.000.000
SEKOLAH BISNIS
1Bisnis25.000.00075.000.000

Biaya Kuliah IPB Program Pascasarjana

Nah, buat yang mau lanjutin kuliah di IPB lewat program pascasarjana, ada beberapa jalur nih.

1. Jalur Reguler

Pertama, ada Jalur Reguler, yang sesuai sama peraturan akademik di IPB. Waktunya Senin-Jumat, dan Sabtu tuh opsional.

Biayanya standar sesuai dengan SK Rektor No. 79/IT3/KU/2016, yaitu S2 sebesar Rp. 9.000.000,- per semester dan S3 sebesar Rp. 12.000.000,- per semester. Kalau mau lihat detilnya, bisa diunduh file-nya di sini.

2. Jalur Khusus

Pelaksanaannya Jumat (Malam)-Sabtu (pagi-sore), di kampus IPB Baranangsiang Kota Bogor. Khusus buat beberapa program studi tertentu.

Biayanya disesuaikan dengan SK Rektor No. 78/IT3/KU/2016, yaitu S2 sebesar Rp. 10.000.000 – 15.000.000,- per semester, dan S3 sebesar Rp. 15.000.000 – 20.000.000,- per semester. File-nya juga bisa diunduh di sini.

3. Jalur Penelitian

Terakhir, ada Jalur Penelitian (By Research), yang fokusnya ke penelitian. Jadi, bisa sambil riset di institusi sambil kuliah magister atau doktor di IPB.

Standar biayanya sama dengan Jalur Reguler, sesuai SK Rektor No. 79/IT3/KU/2016. (S2 sebesar Rp. 9.000.000,- /semester dan S3 sebesar Rp. 12.000.000,-/semester).

Biaya Kuliah IPB Program Profesi

Program Profesi Dokter Hewan

Nah, buat teman-teman mahasiswa Program Pendidikan Profesi Dokter Hewan Tahun Angkatan 2019, mimin mau share nih biaya pendidikannya sesuai dengan keputusan Rektor. Bagi mahasiswa Warga Negara Indonesia (WNI), ini nih komponennya:

  1. Biaya Penyelenggaraan Pendidikan: Rp8.000.000,- per mahasiswa per semester
  2. Biaya Pembinaan Kemahasiswaan: Rp2.000.000,- per mahasiswa (semester 1)
  3. Biaya Wisuda dan Upacara Sumpah Profesi Dokter Hewan: Rp1.500.000,- per mahasiswa (semester 3)

Sedangkan buat mahasiswa Internasional, biayanya sedikit berbeda nih:

  1. Biaya Penyelenggaraan Pendidikan: Rp30.000.000,- per mahasiswa per semester
  2. Biaya Pembinaan Kemahasiswaan: Rp2.000.000,- per mahasiswa (semester 1)
  3. Biaya Wisuda dan Upacara Sumpah Profesi Dokter Hewan: Rp1.500.000,- per mahasiswa (semester 3)

Jadi, ini nih biayanya sesuai dengan Surat Keputusan Rektor Nomor 139/IT3/KU/2019 Tanggal 31 Mei 2019. Kalau butuh lebih detail, bisa cek langsung surat keputusannya ya!

Program Profesi Insinyur

Buat teman-teman yang lagi masuk ke Program Pendidikan Profesi Insinyur, nih ada info biayanya sesuai dengan keputusan Rektor nomor 10 tahun 2021. Bagi yang masuk lewat Program Reguler, komponennya adalah:

  1. Biaya Pendaftaran: Rp750.000 (tujuh ratus lima puluh ribu rupiah) per mahasiswa
  2. Biaya Pendidikan: Rp10.000.000 (sepuluh juta rupiah) per mahasiswa per semester
  3. Biaya Pengambilan Sumpah: Rp525.000 (lima ratus dua puluh lima ribu rupiah) per mahasiswa

Sedangkan buat yang masuk lewat Program Rekognisi Pembelajaran Lampau, komponennya sedikit berbeda:

  1. Biaya Pendaftaran: Rp750.000 (tujuh ratus lima puluh ribu rupiah) per mahasiswa
  2. Biaya Pendidikan: Rp11.225.000 (sebelas juta dua ratus dua puluh lima ribu rupiah) per mahasiswa per semester
  3. Biaya Pengambilan Sumpah: Rp525.000 (lima ratus dua puluh lima ribu rupiah) per mahasiswa

Jadi, ini nih biayanya sesuai SK Rektor Nomor 10 Tahun 2021. Kalau ada yang perlu ditanyain lebih lanjut, bisa langsung cek ke SK-nya atau tanya ke pihak terkait.

Beasiswa IPB

Ada banyak beasiswa yang bisa Kalian ikuti di IPB loh. Berikut ini Mimin rangkum dari situs resmi IPB:

Beasiswa Kementerian :

Beasiswa Swasta :

Penutup

Nah, begitulah rangkuman yang mimin punya tentang update terkini biaya kuliah di IPB dan berbagai info beasiswa terbaru.

Semoga informasi ini bisa menjadi panduan yang berguna buat kalian yang sedang merencanakan perjalanan kuliah.

Ingat, di tengah berbagai perubahan biaya dan peluang beasiswa, pantang menyerah dan terus semangat dalam mengejar impian pendidikan.

IPB nggak hanya menawarkan ilmu pengetahuan, tapi juga peluang untuk berkembang dan memberikan kontribusi positif. Jadi, buat yang punya cita-cita tinggi, tetap semangat dan keep pursuing your dreams!

Satu pemikiran pada “Update Biaya Kuliah IPB Semua Jalur dan Beasiswa Terbaru”

Tinggalkan komentar

Dosenkampus.com