Passing Grade UNMUL dan Nilai UTBK (Universitas Mulawarman) Terbaru

Passing Grade UNMUL | Hai, para pembaca setia! Gimana nih kabar kalian? Nah, kali ini mimin bakal ngebahas sesuatu yang pasti bikin kalian penasaran, yaitu tentang “Passing Grade UNMUL dan Nilai UTBK Terbaru”!

Jadi, kalau kalian lagi duduk di bangku SMA atau sedang bersiap-siap untuk masuk kuliah di Universitas Mulawarman, artikel ini bisa jadi teman setia buat kalian nih.

Mimin Remajakampus.com bakal ngebahas segala hal terkait dengan Passing Grade UNMUL dan juga bocoran nilai UTBK terbaru.

Jangan sampe ketinggalan info penting yang bisa jadi kunci kesuksesan kalian, ya! Langsung aja, simak terus artikelnya, guys!

Passing Grade UNMUL Jalur SNBT

Bagi Kalian yang ingin melanjutkan pendidikan di Universitas Mulawarman melalui jalur SNBT, passing grade menjadi salah satu informasi penting yang harus diketahui.

Passing grade adalah batas nilai atau ranking tertentu yang harus dicapai oleh calon mahasiswa untuk diterima di program studi yang diminati.

Berikut adalah passing grade untuk beberapa program studi di Universitas Mulawarman melalui jalur SNBT:

Tabel Passing Grade UNMUL Jalur SNBT

Program StudiJenjangDaya TampungPeminatKeketatan
Teknik SipilS1284941 :17
AkuntansiS11387711 :5
Farmasi KlinisS1403131 :7
Sosial Ekonomi PerikananS124161 :0
Ilmu KomunikasiS1326451 :20
ManajemenS11381.4131 :10
Pendidikan KimiaS128191 :0
Pend. Pancasila Dan KewarganegaraanS1321051 :3
Pendidikan Anak Usia DiniS1321031 :3
Teknik GeologiS1282121 :7
KimiaS137311 :0
GeofisikaS123391 :1
Pendidikan MatematikaS132761 :2
Ekonomi PembangunanS1892891 :3
Administrasi BisnisS1327691 :24
Pend. Bahasa, Sastra Indo. & DaerahS1321401 :4
Pendidikan Guru Sekolah DasarS1645541 :8
Ilmu Hubungan InternasionalS1323511 :10
HukumS11328591 :6
PsikologiS1329501 :29
Teknologi Hasil PerikananS124191 :0
Ilmu LingkunganS125391 :1
Administrasi PublikS1324731 :14
Teknik PertambanganS1285561 :19
Teknologi Hasil PertanianS140851 :2
ArsitekturS1281601 :5
EtnomusikologiS12861 :0
Sastra InggrisS1462691 :5
Teknik IndustriS1283341 :11
Pendidikan FisikaS132301 :0
Kesehatan MasyarakatS1508511 :17
Pendidikan DokterS1581.1391 :19
Pendidikan BiologiS132841 :2
AgroekoteknologiS1601581 : 2
Ilmu PemerintahanS1323901 :12
Pendidikan KomputerS1321581 :4
AkuakulturS124381 :1
Kedokteran GigiS1304881 :16
Teknik ElektroS1281021 :3
Pembangunan SosialS1321141 :3
Pendidikan EkonomiS132761 :2
Teknik KimiaS128501 :1
Pendidikan GeografiS132541 :1
Bimbingan Dan KonselingS1322821 :8
Pengelolaan Sumberdaya PerikananS124391 :1
FisikaS119211 :1
Pendidikan JasmaniS132701 :2
Sastra IndonesiaS1461101 :2
Ekonomi SyariahS1571431 :2
Pendidikan MasyarakatS120321 :1
Teknik LingkunganS1283071 :10
Sistem InformasiS1554911 :8
MatematikaS126351 :1
InformatikaS1559481 :17
AgribisnisS1401751 : 4
Pendidikan SejarahS132691 :2
FarmasiS1708381 :11
KehutananS11763361 :1
Ilmu KelautanS124531 :2
StatistikaS139961 :2
Pendidikan Bahasa InggrisS1322111 :6
PeternakanS140731 :1
BiologiS140571 :1
KeperawatanS125(Prodi Baru)1 : 0
GiziS132(Prodi Baru)1 : 0
FarmasiD340731 :1

Baca Juga : Passing Grade UNJA

Passing Grade UNMUL Jalur SNBP

Bagi Kalian yang ingin mendaftar di Universitas Mulawarman melalui jalur SNBP, passing grade juga menjadi informasi yang penting untuk diketahui. Jalur SNBP memperhitungkan prestasi akademik dan non-akademik Kalian.

Berikut adalah passing grade untuk beberapa program studi di Universitas Mulawarman melalui jalur SNBP:

Tabel Passing Grade UNMUL Jalur SNBP

Program StudiJenjangDaya TampungPeminatKeketatan
Pendidikan JasmaniS132701 :2
Pendidikan MasyarakatS120321 :1
Ilmu LingkunganS125391 :1
StatistikaS139961 :2
MatematikaS126351 :1
AkuntansiS11387711 :5
Ilmu Hubungan InternasionalS1323511 :10
Pend. Pancasila Dan KewarganegaraanS1321051 :3
Pendidikan FisikaS132301 :0
Ilmu PemerintahanS1323901 :12
AkuakulturS124381 :1
Kedokteran GigiS1304881 :16
InformatikaS1559481 :17
FarmasiS1708381 :11
Teknik ElektroS1281021 :3
Teknik SipilS1284941 :17
HukumS11328591 :6
Kesehatan MasyarakatS1508511 :17
AgribisnisS1401751 : 4
Teknologi Hasil PerikananS124191 :0
Sastra IndonesiaS1461101 :2
Pendidikan MatematikaS132761 :2
Pendidikan DokterS1581.1391 :19
Teknik IndustriS1283341 :11
Ilmu KomunikasiS1326451 :20
Pendidikan Bahasa InggrisS1322111 :6
Pendidikan KimiaS128191 :0
BiologiS140571 :1
Teknologi Hasil PertanianS140851 :2
Teknik GeologiS1282121 :7
Teknik KimiaS128501 :1
Pendidikan Anak Usia DiniS1321031 :3
GeofisikaS123391 :1
Sosial Ekonomi PerikananS124161 :0
Sistem InformasiS1554911 :8
Administrasi BisnisS1327691 :24
Pendidikan SejarahS132691 :2
Sastra InggrisS1462691 :5
Pendidikan BiologiS132841 :2
Pembangunan SosialS1321141 :3
Pengelolaan Sumberdaya PerikananS124391 :1
Pendidikan Guru Sekolah DasarS1645541 :8
Bimbingan Dan KonselingS1322821 :8
EtnomusikologiS12861 :0
AgroekoteknologiS1601581 : 2
Pendidikan KomputerS1321581 :4
FisikaS119211 :1
Teknik LingkunganS1283071 :10
Ilmu KelautanS124531 :2
PeternakanS140731 :1
Farmasi KlinisS1403131 :7
PsikologiS1329501 :29
Pend. Bahasa, Sastra Indo. & DaerahS1321401 :4
Administrasi PublikS1324731 :14
ArsitekturS1281601 :5
Teknik PertambanganS1285561 :19
Pendidikan GeografiS132541 :1
ManajemenS11381.4131 :10
KimiaS137311 :0
Ekonomi SyariahS1571431 :2
Pendidikan EkonomiS132761 :2
Ekonomi PembangunanS1892891 :3
KehutananS11763361 :1
KeperawatanS125(Prodi Baru)1 : 0
GiziS132(Prodi Baru)1 : 0
FarmasiD340731 :1

Baca Juga : Passing Grade UNTIDAR

Cara Membaca Passing Grade UNMUL

Apakah masih bingung membaca passing grade UNMUL? Biar ga kebingungan lagi, nih mimin kasih contoh. Yuk, simak dengan baik ya!

Misalnya kita lihat passing grade jalur SNMPTN untuk program studi “Teknik Sipil” di UNMUL.

Berdasarkan data passing grade yang ada, kita bisa menarik kesimpulan sebagai berikut:

Program studi “Teknik Sipil” memiliki daya tampung sebanyak 40 orang, sementara jumlah pendaftar mencapai 90 orang. Jadi, persaingannya sekitar 1:2.

Dari 90 pendaftar, hanya ada 40 calon mahasiswa yang diterima di program studi ini.

Persaingan di program studi ini terbilang cukup ringan dibandingkan dengan program studi “Kedokteran” yang memiliki persaingan 1:18.

Nilai UTBK UNMUL

Nilai UTBK UNMUL juga penting untuk Kalian lihat, terutama yang daftar lewat jalur SNBT.

Berikut ini nilai UTBK UNMUL untuk beberapa program studi yang ada:

Tabel Nilai UTBK UNMUL

Program StudiJenjangNilai UTBK
Farmasi KlinisS1571
Teknik IndustriS1566
Ilmu KomunikasiS1591
Ilmu Hubungan InternasionalS1577
HukumS1614
Pendidikan Anak Usia DiniS1538
Pendidikan DokterS1691
Ekonomi PembangunanS1571
Pendidikan BiologiS1542
Teknik GeologiS1531
Kedokteran GigiS1558
GeofisikaS1516
FisikaS1497
ArsitekturS1544
AgroekoteknologiS1546
Pendidikan KimiaS1518
Teknologi Hasil PerikananS1510
Kesehatan MasyarakatS1610
EtnomusikologiS1485
Pembangunan SosialS1552
Administrasi PublikS1583
Teknik ElektroS1533
Sastra IndonesiaS1540
InformatikaS1594
KehutananS1567
Sastra InggrisS1576
AkuakulturS1523
Sistem InformasiS1576
FarmasiS1624
Teknologi Hasil PertanianS1537
Ilmu KelautanS1522
AkuntansiS1590
Pend. Bahasa, Sastra Indo. & DaerahS1549
Pendidikan EkonomiS1534
Administrasi BisnisS1622
Sosial Ekonomi PerikananS1500
PsikologiS1642
Pendidikan Bahasa InggrisS1566
Pendidikan GeografiS1533
Teknik KimiaS1530
Teknik PertambanganS1566
KimiaS1529
Bimbingan dan KonselingS1576
PeternakanS1529
Pengelolaan Sumberdaya PerikananS1525
StatistikaS1544
AgribisnisS1548
ManajemenS1648
MatematikaS1524
Pendidikan SejarahS1533
Pendidikan KomputerS1554
Ilmu PemerintahanS1585
Teknik SipilS1583
Pendidikan FisikaS1518
Pendidikan JasmaniS1530
BiologiS1541
Ekonomi SyariahS1545
Teknik LingkunganS1595
Pendidikan MasyarakatS1516
Pendidikan Guru Sekolah DasarS1587
Pendidikan MatematikaS1542
Pend. Pancasila dan KewarganegaraanS1536
KeperawatanS1593
GiziS1586
FarmasiD3496

Penutup

Nah, itu tadi sedikit bocoran dan informasi seru seputar “Passing Grade UNMUL dan Nilai UTBK Terbaru” yang bisa mimin Remajakampus.com bagiin buat kalian.

Semoga artikel ini bermanfaat dan bikin kalian makin siap menghadapi ujian dan perjalanan menuju pintu kampus Universitas Mulawarman.

Ingat, persiapannya penting, tapi tetap relax, guys! Kalian pasti bisa dan sukses meraih impian masuk ke kampus yang diidamkan.

Buat yang lagi menantikan hasil UTBK dan Passing Grade, semoga hasilnya sesuai harapan, ya! Sampai jumpa di kampus, sukses terus, teman-teman!

Tinggalkan komentar

Dosenkampus.com